SMA Negeri 5 Malang
Info
SMA Negeri 5 Malang terletak di Jl. Tanimbar No.24, Kasin, Kec. Klojen, Kota Malang, Jawa Timur 65117, Indonesia.
SMA Negeri 5 Malang ini merupakan Sekolah Menengah Atas, Sekolah, yang berada di Kota Malang - Provinsi Jawa Timur.
Sekolah Menengah Atas ini memiliki Rating 5 dari total 192 orang yang mereview.
Jika ingin mendapatkan info lebih lanjut mengenai SMA Negeri 5 Malang, kamu bisa membuka salah satu link tautan berupa Website, Telpon atau Google Maps berikut di bawah ini:
Peta Lokasi
Untuk melihat lokasi SMA Negeri 5 Malang pada Maps, kamu bisa melihatnya pada Map berikut:
Berikut Maps SMA Negeri 5 Malang berdasarkan Satelit:
Review
SMA Negeri 5 Malang mendapatkan Rating rata-rata sebesar 5 dari total 192 orang yang melakukan review. Berikut merupakan beberapa komentar dari para reviewer mengenai SMA Negeri 5 Malang:
Bangga jadi alumnus sma 5 malang, dulu sekolahnya masih biasa2 aja belum sebagus skrg, kalo slrg sdh jadi sekolah favorit dan idaman, semoga maju terus dharme kyastu yogya
SMA negeri 5 Malang terletak di jalan tanimbar, berdekatan dengan SMK negeri 4 dan Lanal malang. Area sekolah sangat luas kurang lebih 1,5H. Di sekeliling lingkungan sekolah banyak tanaman sehingga teduh dan asri. Memiliki 3 lapangan yaitu basket, volley dan tennis. Ada depo air ulang. Tersedia dokter umum dan dokter gigi . Ada banyak pilihan ekskul. Termasuk sekolah rujukan.
SMAN 5 Malang merupakan salah satu sekolah favorit dan unggulan di Kota Malang. Banyak fasilitas yang disediakan termasuk lapangan tennis yang sangat luas, menjadi salah satu lapangan favorit yang selalu saya gunakan untuk ekskul tennis selama bersekolah di sini. Sekolah ini sangat rindang dengan berbagai macam jenis tumbuhan yang tertanam di berbagai sudut sekolah. Fasilitas UKS nya sangat baik dan lengkap, pelayanannya pun sangat ramah, saya selalu mendapat vitamin gratis dari UKS alhamdulillah. Kantinnya super lengkap dengan berbagai macam jenis menu. Saat ini juga terdapat isi ulang air minum gratis. Laboratoriumnya sangat bersih dan edukatif. Berbagai macam fasilitas yang disediakan di sekolah ini sangat membantu siswa baik dalam akademik maupun non-akademik. Guru yang mengajar sangat menginspirasi. Di berbagai sudut sekolah ini menyimpan sejuta kenangan indah :)
Support persewaan HT SMAN 5 Malang sejak tahun 2017
Disini Ada KBC -_--->Kelas Belajar Cepat nya ----> 2 tahun lulus. Siswa di tuntut Rapi Disiplin
SMAN 5 sekarang menjelma menjadi sekolah yang sangat asri, good job SMALA
Ngo Maseeh nek iso ojo geprek baterai lithium ne, cukup sita wae baterai ne geprek R234 e
Salah satu SMA favorit di kota malang. Memiliki fasilitas memadai sebagai wadah pengembangan diri. Lokasinya mudah dijangkau dengan kendaraan umum dan dekat dengan fasilitas-fasilitas umum penting di kota malang.
SMA Negeri 5 Malang Sejarah SMA Negeri 5 Malang ternyata dipengaruhi oleh adanya Gerakan 30 September (G30S/PKI). Sebab, sekolah berstatus RSBI (Rintisan Sekolah Berstandar Internasional) di Kota Malang ini dibentuk 15 hari sebelum meletusnya peristiwa pemberontakan tersebut. Hingga tahun 1960-an, Kota Malang cuma memiliki empat Sekolah Menengah Atas Negeri, yakni SMA Negeri 1 sampai SMA Negeri 4 saja. Seiring berjalannya waktu, Pemerintah merasa perlu adanya penambahan SMA negeri untuk menampung para lulusan SMP di Malang. Maka, pada sejak Agustus 1965, pemerintah membuka lowongan Penerimaan Siswa Baru untuk SMA Negeri 5 Malang melalui radio. Pendaftaran Siswa Baru untuk SMA Negeri 5 Malang ini bertempat di SMA Negeri 3 Malang di kawasan Alun-alun Tugu. Antusiasme masyarakat Kota Malang rupanya cukup bagus juga, sehingga diperolehlah empat kelas untuk angkatan tahun pertama. Kemudian, sebulan kemudian, berdasarkan SK Mendikbud No.96/SK/13/III/1965 tanggal 13 September 1965, ditetapkan berdirinya SMAN 5 Malang. Saat itu, untuk proses belajar mengajar, sekolah negeri anyar tersebut masih numpang di lokasi SMA Negeri 3 Malang, sebagai filial. Jika SMA Negeri 3 masuk pagi, maka SMA Negeri 5 masuk siang hari, lantaran keterbatasan gedung. Drs. Suroto diangkat sebagai plh Kepala Sekolah SMA Negeri 5 Malang, bersama Kepala Tata Usaha Hadi Sudarwo, dan staf-nya Djasan. Terdapat sebanyak 17 orang guru, yang terdiri dari tujuh guru tetap dan 10 guru tidak tetap saat itu yang mengabdi di sekolah tersebut. Meletusnya peristiwa G30S/PKI yang tak berselang lama setelah penetapan SMA Negeri 5 sebagai sekolah baru di Malang, rupanya bepengaruh cukup fundamental bagi sejarah perkembangan sekolah tersebut. Atas kegigihan KAPI (Kesatuan Aksi Pelajar Indonesia)/KAMI (Kesatuan Aksi Mahasiswa Indonesia) pada waktu itu, gedung sekolah milik etnis Cina bernama Ma-Chung di Jalan Tanimbar No. 24 Kelurahan Kasin, Kecamatan Klojen, Kota Malang kemudian diambil alih oleh pemerintah Kota Malang. Gedung dengan area tanah yang cukup luas tersebut akhirnya dipakai untuk kegiatan belajar mengajar SMA Negeri 5 Malang sampai saat ini. Sekolah ini memiliki motto Dhamysoga yang merupakan kepanjangan dari Dharmekyastu Yogya. Dharme. Motto yang berasal dari Bahasa Sansekerta itu bermakna Darma (mendarmakan), Kyastu (kesungguhan/sepenuh hati), Yogya (kesederhanaan). Maka, jika digabung berarti sifat sederhana dan rendah hatilah yang dipakai landasan untuk berdarma bakti, sesuai dengan panjangnya perjalanan sejarah SMA Negeri 5 Malang itu sendiri.
Salah satu sekolah yang bisa dibilang cukup favorit di kota malang, ruang kelas cukup nyaman, penataannya cukup baik juga, serta berkembang seiring berjalannya waktu. selain itu lokasi yang cukup strategis juga menjadi nilai + dari sekolah ini. Kemudian sekolah ini juga punya lahan parkir motor yang cukup baik dan terlindungi dari panas dan hujan
Sekolah negeri yang Menekan spp ,uang gedung dan biayalain dengan nilai yg sungguh fantastis... Di masa pandemi, ibu Khofifah selaku gubernur Jatim sudah memastikan tidak ada biaya sekolah bagi sekolah negeri... Di sekolah ini tetap terjadi penarikan yg diubah bahasa nya. Spp = biaya bulanan 200rb/bln Uang gedung =sumbangan sukarela/1jt up Biaya lain 605rb Seolah para guru bukan digaji oleh negara. Seolah gedung yang bangun bukan pakai dana pajak kita. Sungguh luar biasa Indonesia
SMAN 5 merupakan SMA yang unggul d kota Malang.Selain guru2 yang kompeten, sekolah ini juga mendukung suasana belajar yang asik nyaman dan menenangkan. Hampir setiap sudut d SMAN 5 ini ditanami dan d penuhi bunga2 yg warna warni dan indah, cat sekolah yang hijau menambah keaegaran dan nuansa nyaman untuk belajar di sekolah ini. Budaya salam setiap pagi juga tidak lepas dari kebiasaan yg selalu d tanamkan d SMAN 5. Tiap pagi sebelum jam 7 akan ada pemandangan harmonis antara guru dan siswa yang saling bersalaman dan bertegur sapa, selanjutnya dalam waktu dan hari tertentu setelah jam 7 akan ada sedikit kajian untuk merefresh rohani kita. Nah bagi penggemar dubia modelling, hockey, kesenian tidak perlu khawatir untuk memilih SMAN5 karena hampir semua kegiatan eksul di sekolah ini d buat untuk mewadahi talen2 siswa. Ditambah lagi, berdasarkan pengalaman saya selama di SMAN5, SMAN5 selalu mengusahakan yg terbaik untuk para siswa siswinya, setiap usaha dan prestasi baik yg besar maupun yg kecil akan selalu d dukung oleh pihak sekolah.
SMA Negri 5 malang termasuk salah satu SMA favorit di malang. Sudah banyak prestasi yang ditorehkan oleh anak didik SMA ini. Sangat direkomendasikan bagi yang mau menyekolahkan anaknya ke sini. Suasananya enak bersih dan asri.
Sekolah yang luas, UKS dan Ruang BK nya keren dan luas plus bersih. Lingkungan nya asri.
Pohon banyak iyup+esis sekali
Sekolahnya bagus dan nyaman, kepala sekolah, guru, staff dan security sangat sopan baik n welcome, bersyukur sekali ananda bisa bergabung di sekolah ini
Sekolah yg besar dan bagus. Berada di pinggir jalan raya, mudah diakses dan mudah ditemukan oleh orang yg bukan dari malang, termasuk sekolah favorite juga
Salah satu sekolah rujukan di Jawa Timur dan Salah satu sekolah yang merupakan tujuan utama siswa/i di Smp sekitarnya (smp 2,8,19,12
Bagus dan bersih sekolahnya,apalagi uksnya ada dokter giginya dan umumnya .gratis untuk siswa yang ingin periksa gigi
Assalamualaikum saya faisal adam...mau tanya tentang SMK 5 Malang ini.di sini kalau mau ingin masuk ke smk ini.danem nya min brp.kalau wilayah bisa masukkah..
Kenangan yang sangat indah terukir disini ga bakal dilupakan. Thanks smala uda jadi bagian hidup aku
Tempat ternyaman buat anak sekolah krn fasilitas yg memumpuni
Alumni SMA 5 Malang, tiada kisah paling indah... masa masa di sekolah
Sekolah negeri di malang kondisinya nyaman berada dipinggir jalan dwpan lapental malang
lingkungan sekolah bersih. tenaga pendidik sangat ramah dan siswa siswi disiplin
SMAN 5 Malang tempatnya strategis di pinggir jalan dengan lingkungan yang asri.
Allamdulilah,tempat yang inda kucintai dan kutinggal untuk 3 tahun kedepan adalah SMALA.
Dari dulu kualitas tidak diragukan. Dengan suasana lingkungan sekolahnya yang nyaman
Lingkungan sekolah yg cukup bersih n asri
Salah satu sekolah SMA negeri faforit di kota malang.
Apa benar UANG gedung SMA 5 MALANG 7juta ?
Taman ditrotoar kurang seger. Butuh disirami.
sekolahnya sangat luas dan bwagus pol
I love SMALA tempat sekolah saya dulu
Salah satu tempat belajar yang favorit di kota Malang
Jadwal pulang gak jelas. Tidak ada di maps.
Tempat belajar tingkat SMA yg representative
Sekolah berkualitas dan berwawasan lingkungan
Sekolah yg indah dan asri.
Salah satu sekolah favorit di Malang
Suami saya sekolah disini dulu..
The best school in malang
kakakku aja sekolah di sana
Sma yang berkualitas banget
Tempat belajar yang representative
Ini sekolahku sekitar tahun 1990-1993. Tempat ini sekarang telah berubah menjadi tempat yang bagus dibandingkan saat saya belajar di sana. Tempat yang bagus untuk belajar, guru yang hebat, dan kenangan indah. Dharmekyastu Yogya... Angkatan saya baru saja mengadakan reuni ke 25 tahun pada tanggal 29 Desember yang lalu.
Kenangan awal langkah ke-3 menuju masa depan
ini sekolahku, tempat aku biasa mencari ilmu.
menyukainya, nuansa dan indah
ini sekolah yang menyenangkan
Aku Ingin Sekolah Di Sini
*Seluruh komentar dan review mengenai SMA Negeri 5 Malang, kami dapatkan dari data review di Google Maps. Sumber : LINK GOOGLE MAPS.
Tempat Menarik Lainnya